Peringatan Isra Miraj sekaligus Haul Abah Guru Sekumpul ke 18 di SMA Negeri 1 Mekarsari
<iframe width="560" height="315" src="https://www.youtube.com/embed/tkU6WrbVXFc" title="YouTube video player" frameborder="0" allow="accelerometer; autoplay; clipboard-write; encrypted-media; gyroscope; picture-in-picture; web-share" allowfullscreen></iframe>
Suasana Peringatan Isra Mi'raj serta Haul Abah Guru Sekumpul yg ke-18 di SMAN 1 Mekarsari.
Peringatan Isra Mi'raj, merupakan perjalanan sebuah pertemuan yang didasari oleh cinta. Cinta Antara Allah SWT dan RasulNya.
Perjalanan dalam satu malam, dari Masjidil Haram ke Masjidil Aqsha kemudian menuju ke Sidratul Muntaha.
Nabi memakai tunggangan Burak dalam menempuh perjalanan tersebut, yg kecepatannya seperti kilat menyambar. Sejauh mata memandang, disanalah kaki Burak berada.
Dari perjalanan tersebut, banyak sekali pelajaran yang dapat kita ambil, diantaranya: bertambahnya keimanan kita
Berkah majelis ilmu isra mi'raj, semoga semakin meneguhkan keimanan dan ketakwaan kita.